TOPIK
KMP Bahuga Jaya Tenggelam
-
Bertemu Keluarga, Ibu Romawli Ceria Lagi
Pasien terakhir yang pulang ke rumah adalah Romawli, warga Wates, Lampung Tengah.
-
Yudi Batal Pergi Haji Bersama Istri Tercinta
Namun nasib naas menimpa calon jemaah haji asal Tangsel ini. Kecelakaan kapal tak bisa dielakkan.
-
Badan KMP Bahuga Jaya Terdeteksi Tim SAR Gabungan
Tim SAR gabungan telah menemukan badan kapal KMP Bahuga Jaya yang bertabrakan dengan kapal tanker Norgas Cathinka pada Rabu (26/9/2012)
-
Tim SAR Libatkan KRI Tenggiri
Jumat (28/9/2012) pagi ini, tim SAR gabungan kembali melakukan penyisiran dan upaya penyelaman di lokasi tenggelamnya KMP Bahuga Jaya
-
PKS Duga Penyebab Tabrakan Akibat Human Error
Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menduga penyebab tabrakan Kapal Motor Bahuga Jaya dan Kapal Tanker MT Norgas Cathinka bukan karena
-
Anwar Menyesal tak Hadiri Pemakaman Cucu dan Mantunya
Anwar beserta istrinya Purwati sudah menyediakan rendang dan sup ayam kegemaran Yudi dan keluarganya. Mereka pun sudah bersiap melepas rindu,
-
Tim SAR Pakai Alat Selam Milik TNI AL Cari Korban
Tim SAR akan kembali melakukan pencarian evakuasi korban tabrakan kapal tanker Norgas Cathinka dengan Kapal Motor Roro Bahuga Jaya yang
-
Tukang Jamu dan Pengamen Kacaukan Data Manifes Penumpang
Jumlah data manifes bisa saja mengalami deviasi, mengingat terkadang ada tukang jamu atau pengamen yang terkadang ikut naik ke atas kapal.
-
Nakhoda Norgas Canthika Diamankan di Lampung
Ketua Komite Nasional Keselamatan Transportasi Tatang Kurniadi menyatakan nakhoda kapal tanker Norgas Canthika
-
Ya Tuhan, Di Manakah Suamiku? Selamatkan Dia
Sembari menggendong buah hati yang masih bayi, Maisah terus menangis menunggu kepastian nasib suaminya.
-
Menhub Minta ASDP Merak Bantu KNKT
Menteri Perhubungan EE Mangindaan meminta jajaraannya, termasuk ASDP Merak membantu KNKT untuk mencari tahu
-
Besok, Pencarian Korban Pakai Alat Selam TNI AL
Tim pencarian korban tabrakan kapal Norgas Cathinka dan KMP Bahuga Jaya berencana akan melakukan penyelaman
-
Tim SAR Hanya Temukan Pelampung
Pencarian korban tabrakan kapal tanker Norgas Cathinka dengan KMP Bahuga Jaya yang tenggelam dekat Pelabuhan Bakauheni
-
Bangkai KMP Bahuga Jaya Telah Bergeser
Posisi kapal KMP Bahuga Jaya yang karam setelah bertabrakan dengan kapal tangker Norgas
-
Kedalaman 80 Meter, Penyelaman KMP Bahuga Jaya Ditunda
Upaya pencarian korban lainnya dari KMP Bahuga Jaya yang karam akibat bertabrakan dengan kapal tanker
-
Penyelaman KMP Bahuga Jaya Belum Bisa Dilakukan.
Upaya pencarian korban lainnya dari KMP Bahuga Jaya yang karam akibat bertabrakan dengan kapal tanker Norgas
-
Fernando: Ibu Saya Gemetaran Melihat Air
Menurut Fernando, pikiran ibunya masih terbayang-bayang dengan kejadian naas itu. Hampir dua jam ia dan orangtuanya terombang-ambing di Selat
-
Zulfirman Kuat karena Susu Sachet
Zulfirman (38), satu dari sekian penumpang selamat KMP Bahuga Jaya yang ditabrak kapal tanker Norgas Chantika berbendera Singapura mengaku
-
Sekoci Tak Bisa Digunakan, Korban Selamatkan Diri Sendiri
Menjelang detik-detik kapal karam, Jupri hendak mencari ketiga temannya yang tertidur di dalam mobil (truck profit) Mitsubishi Colt Diesel di lantai
-
Cerita Penumpang Selamat: Saya Telepon Istri, Minta Maaf
membuat semua penumpang panik dan merasa tidak akan selamat dalam insiden tersebut.
-
Cerita Penumpang Selamat: Kita Seperti Ayam Kelaparan
Masih teringat jelas dalam ingatan Jajat Ketika Kapal Bahuga Jaya yang ditumpanginya akan tenggelam.
-
Tim Denjaka Selami Bangkai KMP Bahuga Jaya
Kamis (27/9/2012) pagi ini tim penyelam gabungan dari Denjaka Marinir dan Basarnas akan melakukan penyelaman di lokasi tenggelamnya KMP Bahuga
-
Dua Jam Jupri Terombang-ambing di Laut
Dentuman keras membuat Muhammad Jupri (67) terbangun dari tidurnya di lantai dua KMP Bahuga Jaya. Seluruh penumpang mendadak hiruk pikuk.
-
Hendri Sempat Selamatkan Wanita Terjebak di Kamar Mandi
Hendri, salah seorang penumpang KMP Bahuga Jaya yang selamat menuturkan, pada saat peristiwa terjadi ia sedang tertidur di bagian
-
Jenazah Salam dan Najwa Diambil Keluarga
Dua korban meninggal yang merupakan penumpang kapal KMP Bahuga Jaya tadi malam telah diserahkan kepada kelurganya.
-
Mobil Seharga Rp 1 Miliar Karam Bersama KMP Bahuga Jaya
Mobil Adri yang tenggelam adalah Jeep Wrangler Rubicon tipe 3.6 Sahara Arctic 4 door FL (a), dengan nilai jual sekitar Rp 1 miliar.
-
Pencarian Korban Dilanjutkan Lagi Hari Ini
Hingga Rabu (26/9/2012) sore, proses pencarian korban penumpang KMP Bahuga Jaya masih terus dilakukan
-
Korban: Ini Pengalaman Paling Menegangkan Sebagai Ibu
Segala daya dan upaya dikerahkan Desi untuk tetap bersama putri kecilnya, saat KMP Bahuga Jaya tenggelam.
-
Polda Lampung Belum Bisa Pastikan Penyebab Tabrakan
Polda Lampung masih menyelidiki penyebab terjadinya tabrakan antara KMP Bahuga Jaya dan kapal tangker MV Norgas Cathinka berbendera Singapura.
-
Wapres Sampaikan Bela Sungkawa ke Korban KMP Bahuga Jaya
Wakil Presiden Boediono menyampaikan rasa bela sungkawa terhadap keluarga korban kecelakaan kapal KMP Bahuga Jaya
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved