Kabinet Prabowo Gibran
Demokrat Pastikan AHY Telah Berkomunikasi dengan Prabowo soal Komposisi Kabinet Pemerintahan
Kamhar mengungkapkan, pimpinan parpol KIM telah menyampaikan aspirasi terkait sosok yang akan diajukan sebagai menteri
Tujuannya untuk mengubah batasan jumlah kementerian yang sebelumnya ditetapkan sebanyak 34 kementerian.
”Maksudnya, karena nanti kebijakan kementerian, dari 34 menjadi 44 (menteri),” ujar Bamsoet di GOR DPR, Senayan, Jakarta, Selasa (10/9/2024).
Bamsoet menyebut, politikus Golkar Nusron Wahid akan menjadi kandidat menteri.
Baca juga: 3 Informasi Terbaru soal Menteri Prabowo: Banyak Diisi Profesional, Sudah Ada Parpol Usul Nama
Sekretaris TKN Prabowo-Gibran itu sebenarnya menginginkan posisi Menteri Perhubungan, namun malah mendapatkan posisi Menteri Ketenagakerjaan.
Selain itu, Wakil Ketua Umum PAN Viva Yoga Mauladi juga dilirik untuk menjadi menteri.
Menurut Bamsoet, PAN mendapatkan jatah lima kursi menteri di kabinet mendatang.
”Pembicaraan di banyak warung kopi, PAN mendapat kursi lima menteri. Jadi, salah satunya adalah Mas Viva Yoga,” tuturnya.
Kabinet Prabowo Gibran
Afriansyah Noor Dilantik sebagai Wamenaker, KSPSI Dorong Fokus Baru pada Perluasan Lapangan Kerja |
---|
BREAKING NEWS Prabowo Tunjuk Dony Oskaria Sebagai Plt Menteri BUMN |
---|
Angga Raka Rangkap Jabatan, Anggota DPR Minta Anak Buah Prabowo Mundur dari Wamenkomdigi |
---|
Pesan DPR kepada Menteri Erick Thohir: 'Jangan Hanya Mengurusi Piala, Tapi Juga Masa Depan' |
---|
Roy Suryo Sarankan Erick Thohir Mundur dari Ketum PSSI: Semua Cabor Butuh Perhatian |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.