Minggu, 5 Oktober 2025

Profil CEO Termuda General Electric Indonesia Handry Satriago, Meninggal Hari Ini, Lumpuh sejak Muda

Profil CEO General Electric (GE) Indonesia, Hendry Satriago yang meninggal dunia hari ini, Sabtu (16/9/2023) karena sakit kanker gelenjar getah bening

Penulis: Rifqah
Instagram Handry Satriago
Profil CEO General Electric (GE) Indonesia, Hendry Satriago yang meninggal dunia hari ini, Sabtu (16/9/2023) karena sakit kanker gelenjar getah bening 

"Intinya dari hal ini adalah, anda lakukan dulu, pasti akan ada orang yang membantu di belakang anda," katanya.

Kedua, dia mengatakan, seseorang harus punya friends atau teman.

"Untuk bertahan, maka harus ada teman yang mendukung Anda. Orang yang mengerti Anda dan mau berjuang bersama," katanya.

Menurutnya, teman ini akan membantu untuk mewujudkan bersama.

Ketiga, Handry menyatakan, kehidupan harus dihadapi dengan Fun, atau senang dan terakhir, seseorang harus berani mengambil jalan untuk Fight, atau bertarung.

(Tribunnews.com/Rifqah) (Tribun-Timur.com/Muh.Hasim)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved