Kamis, 2 Oktober 2025

Dorong Industri Kreatif, Festival Animasi Digital BEAST 2024 Digelar di Bandung Akhir Pekan Ini

BEAST 2024 akan mendatangkan pembicara dari latar belakang industri Games, Animasi, Intellectual Property (IP), Ilustrasi dan Komik.

HO
Suasana penyelenggaraan festival animasi Bengkel Animasi Digital Art & Creative Festival (BEAST) di 2024. Event serupa akan berlangsung di kota Bandung, akhir pekan ini, Sabtu, 25 Mei 2024. 

Anintyas Wening, Operational Manager Brown Bag Films Bali, yang juga merupakan salah satu narasumber di BEAST 2024 optimistis event ini adalah kesempatan dan wadah yang luar biasa untuk mendukung pertumbuhan industri animasi di Indonesia.

"Kami berharap bahwa berbagi pengalaman dan insight pada event BEAST 2024 akan memberikan wawasan yang nantinya dapat memperkuat ekosistem animasi di Indonesia," ujarnya.

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved