Profil dan Harta Yaqut Cholil Qoumas, Mantan Menteri Agama Bakal Diperiksa soal Korupsi Kuota Haji
Yaqut Cholil Qoumas mantan Menteri Agama akan dimintai keterangan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi soal dugaan korupsi dalam pengelolaan kuota haji
Pada Pemilu 2014, Yaqut mencalonkan diri sebagai calon Anggota DPR RI dari dapil Jawa Tengah X, tetapi gagal meraih kursi.
Di tahun yang sama, Gus Yaqut dilantik menjadi Anggota DPR-RI periode 2014–2019 sebagai Pergantian Antar Waktu (PAW).
Ia kembali terpilih sebagai Anggota DPR RI periode selanjutnya, namun tidak berselang lama aia dilantik menjadi Menteri Agama di Kabinet Indonesia Maju pada 23 Desember 2020 oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Harta Kekayaan Yaqut Cholil Qoumas
I. DATA HARTA
A. TANAH DAN BANGUNAN Rp 9.520.500.000
1. Tanah dan Bangunan Seluas 573 m2/450 m2 di KAB / KOTA REMBANG, HASIL SENDIRI 1.889.000.000
2. Tanah Seluas 560 m2 di KAB / KOTA REMBANG, HASIL SENDIRI 650.000.000
3. Tanah dan Bangunan Seluas 163 m2/163 m2 di KAB / KOTA KOTA JAKARTA TIMUR , HASIL SENDIRI 4.500.000.000
4. Tanah Seluas 1159 m2 di KAB / KOTA REMBANG, HASIL SENDIRI 150.000.000
5. Tanah Seluas 263 m2 di KAB / KOTA REMBANG, HASIL SENDIRI 731.500.000
6. Tanah dan Bangunan Seluas 510 m2/510 m2 di KAB / KOTA REMBANG, HASIL SENDIRI 1.600.000.000
B. ALAT TRANSPORTASI DAN MESIN Rp 2.210.000.000
1.MOBIL, MAZDA CX-5 MINIBUS Tahun 2015, HASIL SENDIRI 260.000.000
2.MOBIL, TOYOTA ALPARD MINIBUS Tahun 2024, HASIL SENDIRI 1.950.000.000
C. HARTA BERGERAK LAINNYA Rp 220.754.500
D. SURAT BERHARGA Rp 0
E. KAS DAN SETARA KAS Rp 2.598.475.233
F. HARTA LAINNYA Rp 0
Sub Total Rp 14.549.729.733
II. HUTANG Rp 800.000.000
III. TOTAL HARTA KEKAYAAN (I-II) Rp 13.749.729.733
(Tribunnews.com/Galuh Widya Wardani/ Ilham Rian Pratama/Muhamad Deni Setiawan)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.