Gus Miftah Soroti Aksi Intoleransi di Depok, Padang, dan Sukabumi, Ini Katanya
Rentetan intoleransi Juni–Juli 2025 kembali uji kerukunan bangsa. Gus Miftah minta negara tegas jaga toleransi & moderasi.
Editor:
Glery Lazuardi

Instagram @gueinisiapa.mkmk
GUS MIFTAH - Gus Miftah menyerukan pentingnya ketegasan negara dalam menangani intoleransi yang berulang di sejumlah daerah Indonesia.
“Sudah menjadi konsensus bersama bahwa Pancasila itu selaras dengan agama. Keduanya adalah fondasi untuk membangun bangsa ini,” katanya.
Gus Miftah menutup pernyataannya dengan optimisme bahwa program moderasi beragama, jika dijalankan secara konsisten dan inklusif, mampu meredam potensi konflik dan mencegah lahirnya permusuhan antar anak bangsa.
“Apapun perbedaannya, jangan sampai melahirkan kebencian. Kita harus belajar hidup bersama, bukan saling menyingkirkan,” pungkasnya.
Sumber: Warta Kota
Baca Juga
Masuki Usia Senja, Djamari Chaniago Ungkap Alasan Mau Gabung di Kabinet Prabowo-Gibran |
![]() |
---|
Upah Ibu di Sukabumi Rp30 Ribu Sehari, Anak Gadisnya Disekap di Cina Diminta Tebusan Rp200 Juta |
![]() |
---|
Lolos dari Hukuman Mati Kasus Tembak Polisi, Eks Kabag Ops Polres Solok Selatan Divonis Seumur Hidup |
![]() |
---|
Kasus Pria Mengaku Orang Ring 1 Istana, Keluarga Harap Polisi Bebaskan Tersangka: Kami Sudah Damai |
![]() |
---|
Prakiraan Cuaca Padang Kamis, 18 September 2025: Pagi Berawan, Sore Cerah |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.