WNA Asal Belanda Tewas Jatuh ke Jurang Saat Mendaki Gunung Agung Bali
Dalam upaya penyelamatan, kelompok usaha perhutanan sosial langsung naik ke lokasi kejadian memastikannya kondisi korban.
Akibat kejadian, korban menyalami patah tulang rahang bawah, patah lengan kiri atas, luka lecet perut kanan, luka robek, sedangkan gigi depan patah.
Tak ditemukan adanya unsur kekerasan, di mana korban meninggal dunia murni karena kecelakaan.
"Kita sudah mintai keterangan saksi,"imbuhnya.
"Penyebab kejadian kemungkinan karena lalainya dan kurang hati - hatinya korban saat melaksanakan pendakian. Sehingga si korban terpeleset dan jatuh ke jurang," prediksi Dewa Gede Ariana, mantan Kepala Satuan Lalu Lintas Polres Bangli. (Saiful Rohim/TribunBali)
Artikel ini telah tayang di Tribun-Bali.com dengan judul Tewas Saat Mendaki Gunung Agung Bali, Begini Kondisi Wanita Belanda Fleur Biegstraaten
Sumber: Tribun Bali
Turis Terlalu Banyak, Ini Negara-Negara yang Berlakukan Aturan Keras untuk Atasi Overtourism |
![]() |
---|
Update Sepekan Banjir Bandang di Bali & Nagekeo NTT: 23 Korban Tewas, 8 Lainnya Belum Ditemukan |
![]() |
---|
Tengku Dewi Bersyukur Anak-anaknya Selamat, Ada di Jakarta saat Banjir Terjadi di BaliĀ |
![]() |
---|
Keberadaan 4 Korban Banjir Bandang di Bali Belum Diketahui |
![]() |
---|
Eddy Soeparno Dorong Perbaikan Tata Kelola Sampah dengan Segera: Cegah Banjir Bali Berulang |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.