Revisi UU TNI
Sempat Menolak, Megawati Kini Beri Pesan untuk Revisi UU TNI
Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri memberi pesan terhadap revisi Undang-Undang TNI.
Penulis:
Milani Resti Dilanggi
Editor:
Bobby Wiratama
YouTube PDI Perjuangan
REVISI UU TNI - Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri saat pidato politik dalam HUT ke-52 PDIP di Sekolah Partai PDIP, Lenteng Agung, Jakarta, Jumat (10/1/2025). Megawati Soekarnoputri memberi pesan terhadap revisi Undang-Undang TNI, Selasa (17/3/2025).
"Saya yang memisahkan karena TAP MPR harus dijalankan, yaitu memisahkan antara TNI dan Polri. Lah kok sekarang disetarakan, saya enggak ngerti maksudnya? Apa? Mbok sudah enggak usah deh di-ini, ini, dulu," ujar Megawati.
Diketahui, pada Selasa (19/3/2025) kemarin, PDIP bersama tujuh fraksi lainnya sepakat untuk membawa revisi UU TNI ke rapat paripurna DPR guna disahkan menjadi undang-undang.
(Tribunnews.com/Milani) (Kompas.com/Adhyasta)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.