Minggu, 5 Oktober 2025

Partai Golkar dan Dinamikanya

Jokowi Jelaskan Alasan Kenakan Kemeja Kuning di Munas Golkar

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menutup Musyawarah Nasional (Munas) XI Partai Golkar di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan, Jakarta, Rabu (21/8)

YouTube/Golkar Indonesia
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengenakan kemeja berwarna kuning menghadiri penutupan Musyawarah Nasional (Munas) XI Partai Golkar di JCC, Senayan, Jakarta, Rabu (21/8/2024) 

"Dan kita bisa, kita lihat sejarah Ketum Golkar dari mana saja, dari Jawa pak Agung Laksono, Setya Novanto, Airlangga, dari Sumatera bapak Aburizal Bakrie, pak Akbar Tandjung dari Tapanuli Tengah, ada juga dari Sulawesi pak Jusuf Kalla dari Makassar dan sekarang Ketum yang sekarang dari tanah papua," tuturnya.

Partai berlambang pohon beringin tersebut kata Jokowi sangat menjaga pluralisme. Oleh karena itu kata Jokowi, ia memakai baju kuning dalam acara penutupan Munas Golkar.

"Pluralisme Golkar betul-betul sangat terjaga, sangat harmonis itu yang menurut saya membuat Golkar lebih teduh dari yang lain," katanya.

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved