Jadi Keynote Speaker, Kepala BPIP Sampaikan Pesan untuk Pelajar dan Mahasiswa di Ngawi
Prof. Yudian menegaskan Islam dan Pancasila tidak bertentangan, melainkan saling bersamaan. Tidak hanya itu, ia mengatakan Salam Pancasila bukan salam
Editor:
Content Writer
dok. BPIP
Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Yudian Wahyudi menjadi keynote speech pada saresehan dan Sosialisasi Pembinaan Ideologi Pancasila kepada Pelajar dan Mahasiswa Kabupaten Ngawi, Jawa Timur, (22/6).
Ia juga mengimbau kepada mahasiswa dan pelajar untuk tidak terpengatuh oleh ideologi-ideologi lain.
"Jika ada guru, dosen, mahasiswa dan pelajar yang terpapar dengan Ideologi lain maka, tidak segan kami tindak," tegasnya.
Dalam kesempatan tersebut juga ikut mendampingi Deputi Bidang Hubungan Antar Lembaga, Sosialisasi, Komunikasi dan Jaringan BPIP Ir. Prakoso, M.M,; JPT Pratama di lingkungan BPIP, Pejabat IAI Ngawi dan Forkopimda Ngawi.
Baca Juga
Bayi 13 Bulan Tewas Setelah Minum Oli Bekas di Ngawi Jawa Timur, Berikut Kronologi Kejadiannya |
![]() |
---|
Detik-detik Anggota Polisi di Ngawi Tewas Ditabrak Truk, Sopir: Saya Tidak Sempat Menghindar |
![]() |
---|
Kecelakaan Maut di Ngawi, Anggota Satlantas Tewas Ditabrak Truk Saat Pulang Dinas |
![]() |
---|
Isak Tangis Warnai Pemakaman Wakil Ketua DPRD Ngawi, Korban Kecelakaan Maut Fortuner di Tol Solo |
![]() |
---|
Ketua DPRD Ngawi Ungkap Komunikasi Terakhir Waluyo Jati sebelum Alami Kecelakaan |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.