Jumat, 3 Oktober 2025

Kontroversi Gafatar

Jubir Eks Gafatar: Apa Salah Kami Harus Diusir dari Kalbar ?

Juru bicara eks anggota Gerakan Fajar Nusantara Wisnu Windhani menyesalkan aksi pembakaran dan pengusiran warga eks Gafatar di Kalimantan Barat.

TRIBUN PONTIANAK/MADROSID
Warga Kabupaten Mempawah membakar pemukiman warga mantan Gafatar yang bermukim di Moton Panjang Dusun Pangsuma Desa Antibar Kecamatan Mempawah Timur, Selasa (19/1/2015). Sebelumnya warga lokal telah memberikan peringatan agar warga pendatang eks Gafatar untuk kembali ke daerahnya masing-masing dan tidak mendiami kawasan tersebut. 

Dalam hak asasi pribadi, setiap orang bebas untuk berpindah tempat tinggal dan mencari penghidupan.

"Profesi petani yang sudah banyak ditinggalkan inilah yang sekarang ingin kami selami.Kami sama sekali tidak mengusik warga, apalagi berbuat anarki atau pun terorisme. Tuduhan sesat pada kami pun baru dugaan, tidak terbukti. Lantas apa salah kami? Tak bolehkah kami membantu negeri? ” pungkas Wisnu.

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved