Kamis, 2 Oktober 2025

Kapan Anak Bisa Gunakan Alat Perapi Gigi? Begini Kata Dokter 

Selain orang dewasa, anak-anak juga punya permasalahan soal gigi yang tidak rata. Perlukah nak-anak memakai alat perata gigi?

zoom-inlihat foto Kapan Anak Bisa Gunakan Alat Perapi Gigi? Begini Kata Dokter 
inteligentdental.com
Ilustrasi gigi anak. Selain orang dewasa, anak-anak juga punya permasalahan soal gigi yang tidak rata. Perlukah nak-anak memakai alat perata gigi?

Membantu posisi mandibula lebih kedepan pada saat proses menutup mulut

"Tulang akan tumbuh, posisi baru, tadi tidak seimbang mundur jadi seimbang. Otomatis mengubah profil. Gigi sendiri tidak terlalu otak-atik, hanya rahang saja," jelas dr Irwin. 

Intervensi bisa digunakan dengan tanpa behel atau aligner jika rahang terlalu maju. 

"Usia 9 tahun kalau memang ada indikasi seperti itu bisa intervensi dulu face mask. Untuk merangsang pertumbuhan rahang atas tumbuh ke depan. Dan mengarahkan rahang bawah tidak maju," tutupnya. 

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved