Donald Trump Pimpin Amerika Serikat
Daftar Lengkap Negara Terkena Dampak Tarif Perang Dagang Baru Trump
Tarif dagang baru yang diberlakukan Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump terhadap puluhan negara telah mulai berlaku
Penulis:
Facundo Chrysnha Pradipha
Editor:
Whiesa Daniswara
Copilot AI
TARIF DAGANG - Ilustrasi tarif dagang di dunia. Tarif dagang baru yang diberlakukan Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump terhadap puluhan negara telah mulai berlaku
Moldova 25%
Tunisia 25%
Bangladesh 20%
Sri Lanka20%
Taiwan 20%
Vietnam 20%
Kamboja 19%
Indonesia 19%
Malaysia 19%
Pakistan 19%
Filipina 19%
Thailand 19%
Nikaragua 18%
Afganistan 15%
Angola 15%
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.