The Tinder Swindler: Simon Leviev, pria yang dituduh mencuri jutaan dollar dari sejumlah perempuan melalui aplikasi kencan
Kisah Simon Leviev, yang dituduh mencuri jutaan dollar dari tiga perempuan, dipaparkan dalam film dokumenter Netflix, The Tinder Swindler.
Meski bebas di Israel, Leviev digugat atas tuduhan penipuan di Inggris, Norwegia, dan Belanda.
Setelah film dokumenter mengenainya dirilis di Netflix, Leviev menutup akun Instagramnya. Namun, sebelum berpisah, dia mengunggah satu pesan terakhir.
"Saya akan membagikan kisah versi saya dalam hari-hari mendatang, manakala saya memutuskan cara terbaik dan terhormat untuk menceritakannya, baik bagi pihak-pihak terkait maupun bagi saya."
[removed]!function(s,e,n,c,r){if(r=s._ns_bbcws=s._ns_bbcws||r,s[r]||(s[r+"_d"]=s[r+"_d"]||[],s[r]=function(){s[r+"_d"].push(arguments)},s[r].sources=[]),c&&s[r].sources.indexOf(c)<0){var t=e.createElement(n);t.async=1,t.src=c;var a=e.getElementsByTagName(n)[0];a[removed].insertBefore(t,a),s[r].sources.push(c)}}(window,document,"script","https://news.files.bbci.co.uk/ws/partner-analytics/js/fullTracker.min.js","s_bbcws");s_bbcws('syndSource','ISAPI');s_bbcws('orgUnit','ws');s_bbcws('platform','partner');s_bbcws('partner','tribunnews.com');s_bbcws('producer','indonesian');s_bbcws('language','id');s_bbcws('setStory', {'origin': 'cps','guid': '9d8c8c8f-f788-4676-8292-718948a7ef45','assetType': 'STY','pageCounter': 'indonesia.magazine.story.60358232.page','title': 'The Tinder Swindler: Simon Leviev, pria yang dituduh mencuri jutaan dollar dari sejumlah perempuan melalui aplikasi kencan','author': 'Tim redaksi','published': '2022-02-12T03:30:29Z','updated': '2022-02-12T03:30:29Z'});s_bbcws('track','pageView');[removed]