Pana Oil Edukasi Pengguna B35 untuk Optimasi Performa Mesin dan Alat Berat di Pertambangan
Pana Oil menggelar Forum Group Discussion (FGD) Pana Talk with Expert untuk mengedukasi kepada para pengguna bahan bakar biodiesel 35 persen (B35).
Hal senada disampaikan Bambang Tjahjono bahwa ada sifat negatif biodiesel seperti penggunaan bahan bakar menjadi lebih boros. Bahkan, sifat higroskopis menyebabkan kadar air dalam biodiesel cukup tinggi sehingga membahayakan mesin.
“Sifat berikutnya, mudah oksidasi menyebabkan endapan, impact pada filter bahan bakar. Kemudian sifat korosif. Ini menyangkut jangka panjang yang sering dilupakan. Setelah saya kasih feedback ke pemerintah, baru muncul pedoman teknis, penyimpanan B35 maksimal 3 bulan. Setelah 3 bulan harus dites, diuji lagi," ujarnya.
Beniyanto Tamoreka: Legalisasi Tambang Rakyat Harus Selektif dan Diawasi Ketat |
![]() |
---|
Semester I 2025, Emiten Jasa Pertambangan dan Konstruksi PPRE Kantongi Kontrak Baru Rp3,2 Triliun |
![]() |
---|
Apa Itu Pajak Alat Berat Jakarta? Cek Aturan dan Tarifnya di Sini! |
![]() |
---|
Sulitnya Memberantas Pertambangan Emas Tanpa Izin di Daerah |
![]() |
---|
Defisit 30 Persen Pasokan REE Dunia, Indonesia Harus Mulai dari Tambang Rakyat |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.