Bocah 7 Tahun di Pasuruan Tewas Dianiaya Tetangga, Rumah Pelaku Diamuk Warga
Pelaku mendatangi korban sambil membawa sebuah pecuk, alat dari besi dengan gagang kayu dan langsung memukul ke arah kepala korban.
Editor:
Erik S
Istimewa/Dokumentasi Humas Polres Pasuruan
BOCAH TEWAS DIANIAYA - Bocah berinisial MHM berumur tujuh tahun di Pasuruan, Jawa Timur meninggal dunia akibat dipukul tetangganya, Sabtu (10/8/2025). Petugas saat memasang garis polisi di lokasi kejadian.
Sementara itu, Kasi Humas Polres Pasuruan, Iptu Joko Suseno, menegaskan bahwa pelaku sudah diamankan untuk menghindari amuk massa yang lebih besar.
"Hingga malam ini terlapor (AF) sudah di Polres Pasuruan untuk penyelidikan lebih lanjut," ujar Iptu Joko Suseno.
Penulis: Galih Lintartika
Sebagian artikel ini telah tayang di TribunJatim.com dengan judul Asyik Main, Bocah 7 Tahun di Pasuruan Tewas Dibunuh Tetangga, Keluarga Tak Terima, Situasi Panas
Sumber: Tribun Jatim
Baca Juga
Prakiraan Cuaca Kota Surabaya Besok Rabu, 17 September 2025, BMKG Juanda: Didominasi Berawan |
![]() |
---|
Sosok Ribut, Guru Viral Sebut Siswa Tambah Gendut Berkat MBG, Ingin Jumpa Prabowo-Gibran |
![]() |
---|
Penumpang Selamat Ungkap Kondisi Bus sebelum Kecelakaan Maut di Probolinggo: Gagal Nanjak, Rem Blong |
![]() |
---|
Pasangan Lesbian Aniaya Anak di Pasar Kebayoran Lama Jaksel: Korban Dianggap Beban dan Nakal |
![]() |
---|
Sosok Ayah Juna, Perempuan Pelaku Penganiayaan Bocah di Kebayoran Lama, Pacar Ibu Korban |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.