Jumat, 3 Oktober 2025

Momen Gibran Kunjungi SMAN 10 Surabaya Tinjau Program MBG, Foto Bareng Siswa Diulang Berkali-Kali

Momen unik saat Gibran Rakabuming mengunjungi SMAN 10 Surabaya, untuk tinjau program MBG pada Senin (10/2). Foto bareng siswa diulang berkali-kali

Editor: Glery Lazuardi
SURYA.co.id/Sulvi Sofiana 

GIBRAN SMAN 10 SURABAYA Momen unik saat Gibran Rakabuming mengunjungi SMAN 10 Surabaya, untuk meninjau program Makanan Bergizi Gratis (MBG) pada Senin (10/2/2025). Foto bareng siswa diulang tiga kali. 

"Saya sangat berterima kasih atas program ini. Banyak teman saya yang sebelumnya kesulitan membeli makanan di kantin, sekarang bisa makan siang dengan kenyang berkat MBG," ungkapnya.

 

 

 

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Posisi Gibran Tertutup, Foto Bareng Siswa SMAN 10 Harus Diulang-ulang"

 

Artikel ini telah tayang di Surya.co.id dengan judul Wapres Gibran Tinjau Pelaksanaan MBG di Enam Kelas SMAN 10 Surabaya

 

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved