Pemilu 2019
Ketua PPK Kesamben Jombang Pingsan saat Hitung Rekapitulasi Surat Suara Pileg
Proses rekapitulasi surat suara di Kecamatan Kesamben, Jombang, terpaksa dihentikan untuk sementara.
Febi melanjutkan pemeriksaan dilakukan oleh minimal dua dokter dan tiga perawat untuk satu kecamatan, namun ada juga kecamatan yang didatangi lebih dari lima tim medis.
"Sebenarnya mereka (tim medis) hadir dari awal. Tapi setelah ada perpanjangan itu tadi, pemeriksaannya dilakukan hampir setiap hari karena banyak yang lelah."
"Kalau jam (pemeriksaan) kita koordinasikan sama kecamatan, sama ketua KPPS, kita mnegikuti mereka," tambah Febi.
Hingga saat ini tidak ada petugas PPK atau petugas KPPS yang dirawat di RS Soewandi. Mereka yang sempat dirawat karena kelelahan sudah kembali pulang semua.