Reformasi Polri
Alasan Kapolri Pilih Chryshnanda Jadi Ketua Tim Transformasi Reformasi Polri: Pergaulan Beliau Bagus
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengungkap alasan memilih Komjen Chryshnanda Dwilaksana jadi ketua tim reformasi Polri.
Pada tahun 2014, Chrysnanda Dwilaksana kemudian diutus untuk menjabat sebagai Karo Ops Polda Jambi.
Tak berselang lama, Chrysnanda lalu dimutasi menjadi Analis Kebijakan Madya Bidang Jianstra Sops Polri.
Pada tahun 2015, jenderal berjiwa seni ini diamanahkan untuk menjadi Kaprodi S3 Ditprog Pascasarjana STIK Lemdiklat Polri.
Masih di tahun 2015, Chryshnanda lalu diutus menjabat Kabidbingakkum Korlantas Polri.
Dua tahun kemudian, Chryshnanda lalu ditugaskan untuk menjabat posisi sebagai Dirkamsel Korlantas Polri.
Setelah itu, ia ditugaskan untuk menjabat sebagai Kasespim Lemdiklat Polri pada tahun 2022.
Barulah di tahun 2024 Chryshnanda naik pangkat dari Irjen menjadi Komjen dan didapuk untuk menduduki posisi jabatan sebagai Kalemdiklat Polri.
(Tribunnews.com/Rakli)
Sumber: TribunSolo.com
Komjen Chryshnanda Dwilaksana
Kapolri
Jenderal Listyo Sigit Prabowo
Tim Transformasi Reformasi Polri
Reformasi Polri
Pergaulan
Kalemdiklat Polri
Polri
Reformasi Polri
Komite Reformasi Kepolisian, Sinergi Presiden dan Kapolri Menuju Polri Presisi |
---|
Cerita Mahfud MD Diminta Seskab Teddy Bantu Reformasi Polri |
---|
Sosok Irjen Slamet Uliandi, Jadi Ketua Dukungan TIK Tim Reformasi Polri, Pernah Jemput Ferdy Sambo |
---|
Mahfud MD Gabung Komisi Reformasi Polri yang Dibentuk Prabowo, Dasco: Beliau Tokoh Kredibel |
---|
Pimpinan DPR RI Ungkap Pembahasan RUU Polri Tunggu Hasil Kajian Komisi Reformasi |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.