Ijazah Jokowi
Diperiksa Soal Kasus Ijazah Jokowi, Abraham Samad Ditemani Todung Mulya Lubis hingga Saut Situmorang
Abraham juga didampingi sejumlah warga yang didominasi emak-emak dengan membawa sejumlah poster salah satunya menolak kriminalisasi.
Dua Obyek Perkara
Polda Metro Jaya menangani dua obyek perkara kasus tudingan ijazah palsu Presiden ke-7 Joko Widodo.
Obyek perkara pertama yakni pencemaran nama baik yang dilaporkan Jokowi pada 30 April 2025.
Kemudian obyek perkara kedua penghasutan dan penyebaran berita bohong yang dilaporkan ke sejumlah Polres oleh beberapa pihak.
Kedua obyek perkara tersebut telah naik ke tahap penyidikan.
Polisi masih melakukan pemanggilan kembali kepada para terlapor untuk melengkapi Berita Acara Pemeriksaan (BAP) di tahap penyidikan.
Penyidik baru dapat menentukan apakah para terlapor ditetapkan sebagai tersangka.
Abraham Samad, mantan Ketua KPK, terseret dalam kasus tudingan ijazah palsu Presiden Joko Widodo.
Ia diperiksa oleh polisi dalam kapasitas sebagai saksi terlapor dalam tahap penyidikan kasus tersebut.
Pemeriksaan dilakukan atas laporan dugaan pencemaran nama baik dan fitnah yang dilaporkan oleh pihak Presiden Jokowi.
Ijazah Jokowi
Ketua KPU Tegaskan Penutupan Akses Ijazah Capres-Cawapres Bukan Demi Lindungi Jokowi-Gibran |
---|
Jokowi Bilang Isu Ijazah Awet karena Ada Orang Besar, Kuasa Hukum Roy Suryo: Asumsi Sifatnya Ilusi |
---|
Jokowi Ngaku Siap Hadapi Gugatan soal Ijazah Dirinya dan Wapres Gibran: Semua Kita Layani |
---|
Lagi! Jokowi Bongkar soal Dalang Besar di Balik Polemik Ijazahnya dan Gugatan Gibran |
---|
Hari Ini Roy Suryo Cs Gelar Bedah Buku Jokowi’s White Paper di UII Yogya |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.