Senin, 6 Oktober 2025

Ijazah Jokowi

Pengakuan Teman Sebangku Jokowi saat SMA, Diperiksa di Polresta Solo, Ijazah Miliknya juga Disita

Teman sebangku Jokowi saat SMA, Bambang Surojo, ikut dipanggil penyidik Polda Metro Jaya di Polresta Solo, berikut pengakuannya.

Penulis: Nuryanti
Editor: Bobby Wiratama
Tribun Solo/Andreas
TEMAN JOKOWI - Sejumlah teman SMA Jokowi ikut diperiksa di Mapolresta Solo pada Rabu (23/7/2025). Teman sebangku Jokowi saat SMA, Bambang Surojo, ikut dipanggil penyidik Polda Metro Jaya di Polresta Solo, berikut pengakuannya. 

9. Michael Benyamin Sinaga

10. Nurdian Noviansyah Susilo

11. Ali Ridho atau Aldo

12. Abraham Samad (Mantan Ketua KPK)

Pelaporan tersebut disertai barang bukti berupa ijazah asli, lembar pengesahan skripsi, serta flashdisk berisi 24 video yang diunduh dari berbagai platform media sosial dan YouTube.

Dalam video-video itu, para terlapor diduga menyampaikan tudingan bahwa ijazah milik Jokowi tidak sah atau palsu.

Mengenai laporannya, Jokowi menegaskan bahwa dirinya baru mengambil langkah hukum setelah isu ini terus bergulir dan merugikan reputasinya.

Pada 11 Juli 2025, Polda Metro Jaya menyatakan laporan Jokowi telah naik ke tahap penyidikan setelah dilakukan gelar perkara.

Sebagian artikel ini telah tayang di TribunSolo.com dengan judul Cerita Teman Sebangku Jokowi Semasa SMA, Bicara Sejarah SMAN 6 Solo

(Tribunnews.com/Nuryanti) (TribunSolo.com/Andreas Chris Febrianto/Anang Maruf Bagus Yuniar)

Berita lain terkait Ijazah Jokowi

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved