Reshuffle Kabinet
Jokowi Lantik Dua Menteri Baru di Istana Hari Ini, DPR Sebut AHY Bakal Isi Posisi Menteri ATR/BPN
Presiden Joko Widodo bakal melantik akan melantik dua Menteri Kabinet Indonesia Maju (KIM) hari ini Rabu (21/2/2024).
Pihaknya menghormati hak yang dimiliki Presiden tersebut.
"Jadi, apakah akan ada pelantikan menteri, lalu siapa menterinya, tentu beliaulah yang tahu. Silahkan ditanyakan kepada beliau," katanya, Selasa, (20/2/2024).
Ia mengatakan bila ditunjuk sebagai Menteri, AHY akan siap. Sebagai seorang mantan prajurit AHY mendarmabaktikan hidupnya untuk bangsa dan negara.
"Jika Negara memanggil, Mas AHY siap memenuhi panggilan tugas dari negara," katanya.
"Dulu di militer, lalu sekarang di medan politik. Ke depannya, tentu beliau selalu siap memenuhi panggilan tugas untuk bangsa dan negara," imbuhnya. (*)
Joko Widodo
pelantikan
Menko Polhukam
Agus Harimurti Yudhoyono (AHY)
Hadi Tjahjanto
AHY
Menteri ATR/BPN
Reshuffle Kabinet
Ketum NOC Indonesia Sebut Erick Thohir Menpora Terbaik Buat Indonesia |
---|
Dapat Tugas Baru, Kini AM Putranto Duduki Jabatan Komisaris Utama PT Pegadaian |
---|
Komisi X DPR: Tak Ada Regulasi yang Wajibkan Erick Thohir Mundur dari Jabatan Ketua Umum PSSI |
---|
Football Institute Bakal Survei Respons Suporter Soal Ketua Umum PSSI Erick Thohir Jadi Menpora |
---|
Pamit dari Kementerian BUMN, Erick Thohir: Saya Masa Lalu, Pak Dony Masa Depan |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.