Jumat, 3 Oktober 2025

Daftar Wilayah yang Tergolong Ring 1 Menurut Paspampres

Asisten Intelijen Paspampres Kolonel Wisnu Herlambang meminta para bikers atau pengendara motor untuk menaati peraturan dan tertib berlalu lintas

Penulis: Taufik Ismail
Editor: Adi Suhendi
Media sosial via KOMPAS.com
Konvoi motor gede ketika melintas di sekitar Istana Kepresidenan, Jakarta. 

"Jadi apa yang dilakukan oleh saudara kita pengendara motor pada saat kejadian kemarin, itu menerobos pembatas jalan atau trafic cone di Jalan Veteran III, kemudian dihentikan oleh petugas yang ada di sana karena menerobos namun tidak mau berhenti. Sehingga diambil tindakan yang diizinkan dalam aturan adalah melumpuhkan dengan tangan kosong," katanya.

Sebelumnya viral video Paspampres yang menendang pengendara motor di Jalan Veteran III, Jakarta Pusat, pada Jumat, (26/2/2021. Ternyata video tersebut merupakan rekaman kejadian pada Minggu, (21/2/2021).

Video yang diunggah oleh salah seorang pengendara tersebut kemudian mendapat cibiran dan hujatan netizen. Mereka mendukung tindakan Paspampres karena membahayakan ring 1 alias instalasi Kepresidenan.

Namun masih ada saja yang membela para bikers. Mereka yang membela mengaku tidak mengetahui wilayah mana saja yang tergolong ring 1.

Karenanya tindakan Paspampres menurut mereka dinilai berlebihan.

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved