Jumat, 3 Oktober 2025

PISPI Sukses Gelar Munas III dengan Peralihan Kepemimpinan Secara Musyawarah dan Mufakat

PISPI sukses menyelenggarakan Munas III yang bertempat di Briliant Center Gedung BRI II Jakarta Pusat.

Editor: Hasanudin Aco
Ist
(Kiri ke kanan) Ir. Soenarso, M.Si (Ketum PISPI 2015-2020), Kamhar Lakumani (Presidium Sidang Tetap Munas III) Dr. Ir. Agus Ambo Djiwa, MM (Presidium PISPI 2020-2025). 

Sesuai konsep dan gagasan Prof. Arief Satria, di era kekinian, pertanian 4.0 menjadi solusi, pertanian yang integratif, inklusif, presisi dan berkelanjutan.

Di masa pandemi seperti saat ini, pertanian semakin terasa vital.

Untuk meningkatkan daya tahan tubuh terhadap paparan Covid-19, tubuh butuh asupan gizi dan nutrisi yang cukup. Komoditi pangan, hortikultura dan perkebunan yang menjadi jawaban atas ini.

Munas juga merumuskan tiga program utama sebagai agenda strategis yaitu konsolidasi internal, konsolidasi eksternal dan advokasi kebijakan. 

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved