Jumat, 3 Oktober 2025

Masyarakat Memadati Masjid Gede Kauman Yogya Ikut Salatkan Jenazah Yunahar Ilyas

Masyarakat memadati Masjid Gede Kauman untuk turut melepas jenazah Ketua PP Muhammadiyah sekaligus Wakil Ketua Umum MUI Pusat, Prof Dr H Yunahar Ilyas

Editor: Dewi Agustina
Istimewa
Masyarakat memadati Masjid Gede Kauman untuk turut melepas jenazah Ketua PP Muhammadiyah sekaligus Wakil Ketua Umum MUI Pusat, Prof. Dr. H. Yunahar Ilyas, Lc, MA, Jumat (3/1/2020) siang. 

"Beliau rutin mengajar tafsir di Gedung PP Muhammadiyah Yogyakarta dan Jakarta serta dikenal ringan hati untuk memberi pengajian ke manapun," ucap Haedar.

Prof Yunahar Ilyas
Prof Yunahar Ilyas (Muhammadiyah.or.id)

Selain itu, almarhum juga meninggalkan sejumlah buku penting dan menulis tarikh di Suara Muhammadiyah secara rutin.

"Semoga semuanya menjadi amal jariyah yang terus mengalir baginya," imbuh Haedar.

"Semoga almarhum husnul khatimah dan diterima di sisi Allah SWT. Aamiin Yaa Rabbal 'alamiin," kata Haedar. (TRIBUNJOGJA.COM)

Artikel ini telah tayang di Tribunjogja.com dengan judul Masjid Gede Kauman Dipadati Masyarakat Salatkan Jenazah Yunahar Ilyas

Sumber: Tribun Jogja
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved