Kamis, 2 Oktober 2025

Penularan Tuberkulosis dan Covid-19 Sama-sama Lewat Droplet

Penularan dari penderita Covid-19 ini juga bisa dilakukan melalui droplet secara langsung dengan jarak hingga 2 meter

Penulis: Fitri Wulandari
Editor: Eko Sutriyanto
kompas
ILustrasin virus corona 

Seperti yang tercatat dalam laporan Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) tahun 2020.

Baca juga: Covid-19 Diprediksi Tak akan Punah, WHO Sebut Bisa Jadi Penyakit Musiman

Penyakit ini disebabkan bakteri mycobacterium tuberculosis dan merupakan jenis penyakit menular.

Setiap harinya, diperkirakan ada 2.300 orang yang menderita TBC di dunia.

Hal ini diperburuk dengan munculnya pandemi virus corona (Covid-19) yang membuat para penderita penyakit ini terhambat dalam mendapatkan layanan kesehatan.

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved