Jumat, 3 Oktober 2025

Kesehatan

Perbedaan Penyakit Hepatitis A dan Hepatitis B, Bagaimana Pencegahannya?

Penyakit Hepatitis A dan Hepatitis B adalah 2 penyakit yang berbeda, karena disebabkan dari 2 hal yang berbeda.

Editor: Miftah
kolase/net
Nafsu makan berkurang jadi salah satu tanda penyakit hepatitis A. 

Sebaliknya, hepatitis A dapat ditularkan melalui penularan tinja-oral atau dengan mengonsumsi makanan atau air yang telah terkontaminasi virus.

Penyakit hepatitis ini sebenarnya dapat dicegah, ada beberapa cara yang mungkin bisa membantu pencegahan penularan penyakit Hepatitis ini.

Dikutip dai Kompas.com, untuk mengurangi risiko penyebaran atau penularan virus hepatitis A, berikut beberapa hal yang bisa kita lakukan:

Sejumlah siswa melakukan cuci tangan bersama saat memperingati Hari Cuci Tangan Sedunia di SDN Bendungan Hilir 05 Pagi, Jakarta, Kamis (17/10/2019). Kegiatan Hari Cuci Tangan Sedunia tersebut bertujuan untuk meningkatkan kualitas kesehatan dan pendidikan warga dan anak-anak di area pelayanan PALYJA. TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Sejumlah siswa melakukan cuci tangan bersama(TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN)

1. Selalu cuci tangan secara menyeluruh setelah menggunakan kamar kecil dan ketika menyentuh darah, tinja, atau cairan tubuh orang lain yang terinfeksi.

2. Hindari makanan dan air yang tidak bersih.

3. Terapkan pembuangan limbah yang benar di dalam masyarakat.

Untuk mencegah terkena penyakit Hepatitis ini sebaiknya mulai dari sekarang Anda lebih memperhatikan kesehatan tubuh Anda dan atur pola hidup yang lebih baik dan sehat.

(Tribunnews.com/Oktaviani Wahyu Widayanti)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved