TOPIK
Pegawai Toko Roti Dianiaya Anak Majikan
-
Pelaku Penganiayaan Karyawati Toko Roti Divonis 10 Bulan, Kuasa Hukum Korban: 'Kami Kecewa'
Fakta persidangan menunjukkan bahwa George menganiaya korban dengan cara melempar kursi, patung, mesin EDC, hingga loyang kue ke arah korban
-
Kasus Penganiayaan Pegawai Toko Roti: Jaksa Ungkap Berkas George Sugama Halim Belum Lengkap
Hingga saat ini, berkas perkara penganiayaan tersebut masih belum dinyatakan lengkap atau P21 oleh Kejaksaan Negeri Jakarta Timur.
-
Tes Kejiwaan George Anak Bos Toko Roti yang Aniaya Pegawai Sudah Keluar, Begini Hasilnya
Polisi menyatakan George Sugama Halim (35) mampu mempertanggungjawabkan perbuatannya dalam kasus penganiayaan pegawainya.
-
Dwi Ayu Terima Permohonan Maaf Keluarga George Sugama, Namun Tegas Tak akan Damai
Korban penganiayaan George Sugama Halim, Dwi Ayu Darmawati (19) tegas tak ingin kasusnya berakhir damai meski sang bos menangis memohon maaf.
-
Polri Sebut George Sugama Masih Jalani Pemeriksaan Kejiwaan, Hasilnya Keluar Setelah 2 Minggu
Kabid Pelayanan Kedokteran Kepolisian (Yandokpol) RS Polri Kramat Jati Kombes Hery Wijatmoko menyebut George Sugama masih jalani pemeriksaan kejiwaan.
-
Butuh 14 Hari Observasi Kejiwaan George Sugama, tapi Bisa Lebih Cepat, RS Polri: Tergantung Pasien
Anak pemilik toko roti yang aniaya pegawainya, George Sugama Halim, masih menjalani pemeriksaan kejiwaan di RS Polri Kramat Jati.
-
Polisi Belum Terima Bukti Medis Gangguan Jiwa George Sugama Halim
Polres Metro Jakarta Timur belum terima bukti medis klaim gangguan jiwa George.
-
Polisi Ternyata Belum Terima Bukti Rekam Medis soal Gangguan Kejiwaan George, Hanya Omongan Keluarga
Polres Metro Jakarta Timur belum menerima bukti rekam medis yang mendukung George mengalami gangguan kejiwaan.
-
Linda, Ibu George Sugama Tegaskan Anaknya Tak Jahat, Akui Tidak Berniat Aniaya Ayu, Singgung Fitnah
Ibu George Sugama Halim, Linda Pantjawati, mengungkapkan anaknya tak berniat menganiaya Dwi Ayu Darmawati.
-
Dampak Kasus George Sugama: Teror Keluarga dan Harapan untuk Damai
Kasus penganiayaan George Sugama berlanjut dengan teror terhadap keluarganya. Permohonan damai disampaikan.
-
Keluarga George Sugama Diteror, Linda sang Ibu Mohon ke Dwi Ayu Mau Damai, Sebut Anaknya Ketakutan
Keluarga George Sugama mendapat teror usai kasus penganiayaan penganiayaan terhadap karyawati roti, sang ibu minta maaf ke korban dan harap berdamai.
-
Kuasa Hukum Keluarga George Sugama Minta Publik Pakai Hati Nurani Jika Komentar: Tolong Hargai dong!
Kuasa hukum keluarga George Sugama Halim bakal melaporkan komentar-komentar negatif terhadap keluarga George dan toko roti Lindayes.
-
Ibu George Sugama Klarifikasi Soal Gaji Ayu yang Belum Dibayar
Ibu George Sugama, Linda, mengklaim Dwi Ayu tidak mau bertemu untuk membahas gaji yang dipermasalahkan.
-
Kabar George Sugama yang Aniaya Karyawati Toko Roti, Alasan Gangguan Mental Bisa Ringankan Hukuman?
George Sugama merupakan tersangka kasus penganiayaan karyawati di toko tersebut yang bernama Dwi Ayu Darmawati. Apa kabarnya?
-
Anak Bos Toko Roti yang Aniaya Pegawai Kini Sudah Berada di RS Polri, Kejiwaannya Diperiksa
RS Polri Kramat Jati kini memeriksa kejiwaan George Sugama Halim (35), tersangka penganiayaan pegawai toko roti Lindayes.
-
George Sugama Halim Menangis Takut Dipenjara, Ibunya Minta Dwi Ayu Darmawati Berdamai
Keluarga George Sugama Halim meminta kasus penganiayaan terhadap Dwi Ayu Darmawati bisa berakhir damai.
-
Ibu George Sugama Bantah Nunggak Bayar Gaji Ayu: Kalau Dia Benar, Mau dong Ketemu Saya
Ibu George Sugama Halim, Linda, membantah soal klaim Dwi Ayu Darmawati yang mengatakan gajinya tak dibayar.
-
Ungkap George Sugama Nangis Tak Mau Dipenjara, Linda sang Ibu: Saya Berharap Damai dengan Ayu
Ibu George Sugama Halim, Linda Pantjawati, mengungkapkan anaknya menangis karena takut dipenjara. Ia pun berharap damai dengan Ayu.
-
Dukungan Jhon LBF untuk Ayu: Korban Penganiayaan George Sugama
Jhon LBF yang sempat menuai kontroversi soal pemotongan gaji, kini memberikan dukungan untuk Ayu, korban penganiayaan George.
-
Profil Kombes Nicolas Ary, Kapolres Jaktim yang Minta Maaf karena Lambat Tangani Kasus George Sugama
Kombes Nicolas Ary Lilipaly adalah alumni Akpol 1997 yang kini mengemban jabatan sebagai Kapolres Jakarta Timur (Jaktim).
-
Tabiat George Sugama Halim Dibongkar Adik, Sering Banting Barang dan Hanya Lulusan SD
George Sugama Halim disebut adiknya sering membanting barang. Bahkan, George menganiaya adiknya pada tahun 2012 dan sempat dilaporkan.
-
George Sugama Halim Juga Pernah Dipolisikan pada Tahun 2012, Dilaporkan oleh Adiknya, Kasus Apa?
Adalah Andre, adik kandung dari George Sugama Halim yang melaporkan sendiri kakaknya ke polisi. Andre memutuskan untuk melaporkan kakak nya ke polisi.
-
Keluarga Ungkap George Sugama Penganiaya Karyawan Toko Roti Tidak Lulus SD: Rutin Banting Barang
George Sugama Halim (35) tersangka penganiaya karyawan toko roti Dwi Ayu Darmawati (19) menurut keluarga tidak lulus SD.
-
Anak Bos Toko Roti yang Aniaya Pegawai Kata Ibunda Punya Kelainan: ke Psikiater sejak Umur Dua Tahun
Linda Pantjawati mengatakan anaknya George Sugama Halim merupakan seorang yang bersifat temperamen. Dia mengaku juga korban kekerasan Sugama Halim/
-
Ibu George Kerap Diteror usai Kasus Penganiayaan Sang Anak Viral: Dimaki-maki Lewat Telepon
Linda Pantjawati, ibu tersangaka kasus penganiayaan, George Sugama Halim, mengaku sering menjadi sasaran nomor misterius usai kasus sang anak viral.
-
Keluarga George Sugama Bantah Sediakan Pengacara untuk Dwi Ayu: Kita Aja Nggak Tahu Namanya Siapa
Keluarga George membantah telah menyediakan pengacara untuk Dwi Ayu. Bahkan, mereka mengaku tidak tahu nama pengacara yang dimaksud tersebut.
-
Rekam Jejak George Sugama Dibongkar Adik: Kurang Ajar ke Orang Tua, Tidak Punya Teman, Tak Lulus SD
Andre menyebut George memang orang yang temperamental. Selain itu, dia juga tidak lulus SD dan tidak memiliki banyak teman.
-
Kasus Penganiayaan Karyawan Toko Roti di Jaktim Bukan yang Pertama, Pelaku Punya Riwayat Kekerasan
George Sugama Halim alias GSH pernah melakukan penganiayaan ke saudaranya sendiri, Komisi III DPR tahu ini bukan pertama kalinya
-
Kasus Anak Bos Toko Roti Aniaya Pegawai, Keluarga Mengaku Diteror Nomor Misterius Setiap Hari
Keluarga George Sugama Halim, pemilik toko roti di Cakung yang diduga aniaya pegawainya, keluarga kini mengaku mendapat teror dari nomor misterius
-
Adik George Sugama Pernah Laporkan sang Kakak ke Polisi Tahun 2012, Berujung Dicabut karena Kasihan
Adik George laporkan kakaknya ke polisi karena melakukan penganiayaan setelah melempar kotak besi dan mengenai kepalanya hingga berujung pendarahan.
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved