Sabtu, 4 Oktober 2025

Pengakuan Gusnahari, Hakim PA Batam yang Ditusuk OTK: Kronologi Kejadian Terungkap

Gusnahari, seorang hakim Pengadilan Agama (PA) Batam, menjadi korban penusukan.

Editor: Glery Lazuardi
TribunBatam.id/Eko Setiawan
HAKIM GUSNAHARI Gusnahari, seorang hakim Pengadilan Agama (PA) Batam, menjadi korban penusukan. Insiden penusukan itu terjadi di komplek perumahannya di Perumahan Cipta Garden Sekupang, Batam, pada Kamis (6/3/2025). 

Senjata tajma itu mengenai dengan kanan sehingga membuat korban terjatuh.

Baca juga: Jejak Pelarian Pelaku Penusukan di Denpasar, Mas Pras Ditangkap saat Hendak Kabur ke Kalimantan

Korban meminta tolong lalu warga bergegas ke lokasi. Pelaku melarikan diri. Korban dibawa ke Rumah Sakit BP Batam untuk menerima pengobatan.

Pengakuan Korban

Gusnahari menceritakan detik-detik penusukan.

Dia menceritakan kejadian itu sambil menangis. Matanya sembab dan mera, 

Dia memeluk anak lelakinya. Sang anak baru saja tiba di Batam.

“Tak tau lah bagaimana ceritanya, tiba-tiba tangan saya yang dibacok dari belakang. Kalan itu kepala saya, mungkin saya tidak di sini,” ujarnya.

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved