Gadis Penjual Gorengan Dibunuh
Jejak Tersangka Pembunuh Gadis Penjual Gorengan: Sempat Muncul Bawa Sajam, Diduga Sudah Keluar Hutan
IS masih menjadi buron setelah ditetapkan sebagai tersangka pembunuhan gadis penjual gorengan, Nia Kurnia Sari (18) di Padang Pariaman.
S menambahkan, ia bersedia menemani ke kantor polisi jika IS merasa takut menyerahkan diri sendirian.
"Kembalilah, Indra. Pulang ke rumah. Jika takut menyerahkan diri sendiri, biar tante yang menemani," kata S.
Selain itu, S khawatir situasi bisa semakin memanas dan memicu amarah masyarakat, jika IS terus bersembunyi,
Upaya pencarian juga dilakukan oleh Pemerintah Nagari Guguak, 2×11 Enam Lingkung, Padang Pariaman.
Pemerintah Nagari Guguak meminta masyarakat untuk mengaktifkan poskamling guna membantu pencarian tersangka pembunuhan Nia Kurnia Sari (18), gadis penjual gorengan.
Sebagian artikel ini telah tayang di TribunPadang.com dengan judul Kriminolog UBL Duga Tersangka Kasus Gadis Penjual Gorengan Sudah Kabur Keluar Hutan dan
Tersangka Pembunuh Gadis Penjual Gorengan di Padang Pariaman Sempat Datang ke Permukiman Warga.
(Tribunnews.com/Milani Resti/Faisal Mohay) (TribunPadang.com/Panji Rahmat)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.