Kamis, 2 Oktober 2025

Smart Air Hilang Kontak

Pesawat Smart Air Diduga Jatuh di Nunukan Belum Ditemukan, Warga Sempat Dengar Suara Ledakan

Tim Search and Resque (SAR) hingga Jumat (8/3/2024) petang belum juga menemukan pesawat Smart Air.

Editor: Hendra Gunawan
smart air
Pesawat milik Smart Air 

Pesawat ini bisa digunakan sebagai pengangkut penumpang, maupun barang. Dengan kapasitas 6 penumpang.

Tribun Kaltara berkesempatan menumpangi pesawat jenis ini Bandara Binuang, beberapa bulan lalu.

Ketika itu, dari Bandara RA Bessing Malinau, ke Binuang ditempuh dalam waktu kurang lebih 20 menit. Sementara, info pilot yang menerbangkan pesawat itu, dari Tarakan-Binuang 45 - 60 menit.

Kembali ke Desa Binuang. Desa ini, merupakan kawasan paling ramai di Kecamatan Krayan Tengah. Dengan mayoritas penduduk merupakan warga Dayak Lundayeh. 

Mata pencaharian penduduk, rata-rata sebagai petani. Beras Adan Krayan menjadi andalan komoditi dari desa itu.(Tribunnews.com/Tribun Kaltim)

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved