Tak Sembarang Orang Jenguk Sutan Bhatoegana di BMC
Tak sembarang orang dapat menjenguk Sutan Bhatoegana yang terbaring sakit di Bogor Medical Center sudah sejak sepekan ini.
Editor:
Y Gustaman
TribunnewsBogor.com/Mohamad Afkar Sarvika
Bogor Medical Center, Kota Bogor. TRIBUNNEWSBOGOR.COM/MOHAMAD AFKAR SARVIKA
Tiga Kali Pindah Rumah Sakit
Sutan sudah tiga kali berpindah rumah sakit. Sebelum di BMC, Sutan lebih dulu dirawat di sebuah rumah sakit di Kota Bandung, tak jauh dari Lapas Sukamiskin.
"Awalnya di Hermina Bandung, terus dirujuk ke Rumah Sakit Medistra Jakarta, lalu ke BMC Bogor. Di Medistra saja sudah hampir tiga minggu dan di BMC baru semingguan ini," ungkap Max.
Ia berharap ada mukjizat Allah untuk kesembuhan Sutan dan kondisinya membaik.