11 Artis Terkaya yang Jadi Pejabat Negara, Raffi Ahmad Diminta Laporkan Harta Kekayaan ke KPK
Raffi Ahmad kini menjabat sebagai Utusan Khusus Presiden Bidang Pembinaan Generasi Muda dan Pekerja Seni belum lapor LHKPN.
Sama seperti Uya Kuya, Verrell Bramasta juga baru pertama kali lolos menjadi wakil rakyat.
Namun, dari penelusuran Tribunnews.com, harta kekayaan Verrell Bramasta tidak ada di situs LHKPN.
Diduga kader PAN itu belum menyetorkan LHKPN miliknya.
Update: dari hasil penelusuran ulang, ternyata Verrell Bramasta sudah melaporkan harta kekayaannya kepada KPK.
Dari LHKPN itu diketahui, Verrel Bramasta memiliki harta kekayaan mencapai Rp 51,8 miliar.
Kepemilikan 4 bidang tanah dan bangunan menyumbang sebagian besar harta kekayaan Verrel Bramasta. Sebab nilainya mencapai Rp 40,9 miliar.
Sementara di garasinya, pesinetron berusia 28 tahun itu memiliki 1 motor dan 6 unit mobil. Total nilainya mencapai Rp 6,3 miliar.
Verrel Bramasta masih memiliki aset lain yaitu harta bergerak lainnya serta kas dan setara kas, masing-masing Rp 3,38 miliar dan Rp 3,2 miliar.
5. Ashraff Abu
Artis Ashraff Abu sukses duduk di kursi Senayan pada Pileg 2024.
Ashraff Abu yang berasal dari Partai Golkar ini mempunyai harta kekayaan mencapai Rp 42,3 miliar.
Pedangdut era 1990-2000-an itu tercatat memiliki 4 bidang tanah dan bangunan, termasuk di Malaysia senilai Rp 35,4 miliar.
Dua unit mobil BMW senilai Rp 3,1 miliar menghiasi garasi pelantun lagu Sharmila itu.
Aset lain yang dipunyai Ashraff Abu adalah kas dan setara kas serta harta lainnya, masing-masing Rp 1,5 miliar dan Rp 2,3 miliar.
6. Sigit Purnomo Syamsuddin Said
Reaksi Eza Gionino setelah Tahu Meiza Aulia Bawa Anak-anak Pergi Tinggalkan Rumah |
![]() |
---|
3 Kali Kena Hoaks Meninggal Dunia, Sule Ungkap Hikmah: Dolar Saya Makin Naik |
![]() |
---|
KPK Panggil Pejabat Kemenag Era Gus Yaqut Terkait Dugaan Korupsi Kuota Haji |
![]() |
---|
Tengku Dewi Ingin Punya Anak Lagi tapi Tak Mau Hamil jika Menikah Nanti, Berniat Surrogate |
![]() |
---|
Kode Siap Cerai dengan Suami, Tasya Farasya Singgung Perasaan Terbiasa Hidup Tanpa Seseorang |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.