Minggu, 5 Oktober 2025

Kartu PraKerja

Kartu Prakerja Gelombang 10 Segera Dibuka, Siap-siap Daftar dan Login ke www.prakerja.go.id

Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 10 akan menjadi penutup pendaftaran Kartu Prakerja di tahun ini.

Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
Kolase Foto Surya/Tribunnews
Ilustrasi Kartu Pra Kerja. 

TRIBUNNES.COM – Pendaftaran Kartu Prakerja memasuki tahap akhir yakni gelombang 10.

Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 10 akan menjadi penutup pendaftaran Kartu Prakerja di tahun ini.

Baca: Bocoran Jadwal Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 10 dan Pengumuman Kartu Prakerja Gelombang 9

Baca: Status Kepesertaan 180 Ribu Penerima Kartu Prakerja Dicabut, Bagaimana dengan Dana Insentifnya?

Hal itu disampaikan Direktur Eksekutif PMO Kartu Prakerja Denni Puspa Purbasari sebagaimana dikutip dari Kompas.com

Denni mengatakan, Kartu Prakerja gelombang 10 hanya akan menyediakan kuota sekira 200 ribu pendaftar.

Hal ini berbeda dengan kuota gelombang sebelumnya yang mencapai 800 ribu peserta.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI>>>

Sumber: TribunnewsWiki
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved