Minggu, 5 Oktober 2025

Rudiantara Sebut Ada 3 Langkah Besar Pemerintah Cegah Penyebaran Hoax

Generasi muda Indonesia, menurut Rudiantara, mampu menjadi garda terdepan dalam menangkal berkembangnya berita hoaks.

Penulis: Fitri Wulandari
Editor: Willem Jonata
TRIBUNNEWS/FITRI WULANDARI
Menkominfo Rudiantara 

Pernyataat tersebut ia sampaikan usai menjadi pembicara dalam talkshow MilenialFest bertema 'Kebangsaan Digital'.

Ia tampil dalam diskusi bertajuk 'Masa Depan Ekonomi Digital dan Apa yang Perlu Dilakukan Anak Muda'.

Acara MilenialFest masih terus berlangsung hingga sore ini, beragam isu hangat lainnya turut dibahas dalam talkshow tersebut.

Selain diisi oleh Rudiantara, sejumlah Seniman, Menteri, dan Politisi ternama tanah air pun ikut hadir, seperti Menteri PANRB RI Syafruddin, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, politisi PDI Perjuangan Maruarar Sirait, politisi PSI Tsamara Amani dan beberapa tokoh pendorong inovasi lainnya.

Bahkan calon Presiden petahana RI Joko Widodo (Jokowi) dan calon Wakil Presiden RI Sandiaga Uno juga dijadwalkan hadir dalam talkshow tersebut.(*)

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved