Minggu, 5 Oktober 2025

Kronologi dan Penyebab RS Hermina Jatinegara Terbakar: Panel Listrik Meledak, Asap Tebal Menyebar

Panel listrik yang meledak diduga menjadi penyebab kebakaran di Rumah Sakit (RS) Hermina Jatinegara

Penulis: Febri Prasetyo
Wartakota Live/Miftahul Munir
RS HERMINA KEBAKARAN - RS Hermina Jatinegara di Jakarta Timur mengalami kebakaran, Rabu (2/7/2025) dini hari. 

Sementara itu, kondisi lalu lintas Jalan Jatinegara Jakarta Timur terlihat padat pada Rabu (2/7/2025) pagi.

Kepadatan itu dilaporkan TMC Polda Metro Jaya pada pukul 07.03 WIB. Kepadatan itu terjadi setelah ada kebakaran di RS Hermina Jatinegara

Kepadatan terjadi imbas kebakaran di RS Hermina Jatinegara. TMC Polda Metro Jaya menyampaikan api telah padam.

"Petugas tetap berjaga untuk membantu kelancaran lalu lintas," tulis akun X @TMCPoldaMetro.

(Tribun Jakarta/Bima Putra/Wartakota Live/Miftahul Munir)

Sebagian artikel ini telah tayang di TribunJakarta.com dengan judul Kebakaran di Ruang Farmasi RS Hermina Jatinegara Diduga Akibat Ledakan Panel Listrik

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved