Jumat, 3 Oktober 2025

Konflik Rusia Vs Ukraina

Hongaria Kembali Tolak Kesepakatan Uni Eropa, Embargo Minyak Rusia Batal Direalisasikan

Langkah yang diambil Uni Eropa selain untuk memukul ekonomi, juga dimaksudkan untuk membuktikan kemandirian Eropa dari ketergantungan energi Rusia

CNBC
Anjungan minyak lepas pantai (oil rig) milik perusahaan minyak Rusia. Hongaria Kembali Tolak Kesepakatan Uni Eropa, Embargo Minyak Rusia Batal Direalisasikan 

Nantinya jika kesepakatan ini berhasil disetujui, maka embargo minyak mentah akan dilakukan selama enam bulan kedepan.

Borel menyebut langkah yang diambil Uni Eropa ini selain untuk memukul ekonomi Rusia, juga dimaksudkan untuk membuktikan kemandirian Eropa dari ketergantungan energi Rusia.

Sebagai informasi sebelumnya Uni Eropa memberlakukan embargo minyak, Amerika Serikat dan Inggris lebih dulu memutus impor minyak Rusia.

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved