BWF World Tour
Jadwal Tayang Malaysia Open 2025: Mulai Selasa, 7 Januari Live BWF TV, Fajar/Rian Cs Main
Jadwal tayang Malaysia Open 2025 mulai pekan depan hari Selasa (7/1/2025) mendatang bisa ditonton di Youtube BWF TV.
Sebagai gantinya Febriana Dwipuji/Amallia Cahaya akan jadi andalan Indonesia nomor ganda putri.
Dejan Ferdinansyah/Gloria Widjaja resmi lakoni last dance di Malaysia Open 2025 sebagai andalan ganda campuran.
Mengingat akan jadi turnamen terakhir, menarik dinantikan aksi keduanya untuk mengulang kenangan manis di Malaysia Open.
Keduanya di Malaysia Open pernah mengukir kenangan manis pada edisi tahun 2023 dengan mencapai semifinal.
Jadwal Tayang Malaysia Open 2025
Selasa (7/1/2025)
Pukul 08.00 WIB: Babak 32 Besar
Rabu (8/1/2025)
Pukul 08.00 WIB: Babak 32 Besar
Kamis (9/1/2025)
Pukul 08.00 WIB: Babak 16 Besar
Jumat (10/1/2025)
Pukul 08.00 WIB: Babak Perempat Final - Sesi 1
Pukul 14.00 WIB: Babak Perempat Final - Sesi 2
Sabtu (11/1/2025)
Pukul 11.00 WIB: Babak Semifinal
Minggu (12/1/2025)
Pukul 12.00 WIB: Babak Final
Poin BWF Malaysia Open 2025
32 Besar = 3000
16 Besar = 4800
8 Besar = 6600
Semifinal = 8400
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.