Peran 2 Pelaku Penusukan Adik Bahar bin Smith di Pamulang, Berawal dari Teriakan Minta Tolong
Terungkap peran dua pelaku penusukan dan pelecehan adik Bahar bin Smith. Kasus terjadi di Pamulang, Tangerang Selatan, Senin (16/6/2025) lalu.
Penulis:
Faisal Mohay
Editor:
Pravitri Retno W
TribunKaltim
ILUSTRASI PENGANIAYAAN - Dua adik Bahar bin Smith menjadi korban penusukan dan pelecehan. Polisi tangkap dua pelaku pada Senin (16/6/2205).
Ia tak menjelaskan laporan yang dilayangkan ke Mapolres Tangerang Selatan.
"Kalian jangan rekam-rekam. Enggak ada apa-apa, negara ini aman. Kalau mau kalian beritakan Iran serang Israel. Kalian ini cuma mau beritanya saja," pungkasnya.
Sebagian artikel telah tayang di WartaKotalive.com dengan judul Teriakan Minta Tolong Adik Kandung Habib Bahar Smith saat Dicabuli di Gang Sate Membuat Pelaku Panik
(Tribunnews.com/Mohay) (WartaKotalive.com/Ramadhan LQ)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.