Gempa di Papua
Gempa Terjadi Lagi di Keerom Papua, Kekuatan Magnitudo 5.6
Gempa bumi di Papua, Minggu (24/3/2024) pukul 04:20:16 WIB berkekuatan M4.4 dan pukul 03:22:01 WIB M6.8
TRIBUNNEWS.COM, PAPUA - BMKG kembali merilis terjadinya gempa bumi di Papua, Minggu (24/3/2024) pukul 05:49:53WIB.
Gempa Mag:5.6, 24-Mar-2024 05:49:53WIB, Lok:3.88LS, 143.69BT (330 km Tenggara KEEROM-PAPUA), Kedlmn:10 Km #BMKG
Disclaimer:Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data.
Ini jadi kali ketiga gempa dalam waktu 3 jam di wilayah Papua.
Sebelumnya BMKG kembali merilis terjadinya gempa bumi di Papua, Minggu (24/3/2024) pukul 04:20:16 WIB.
Gempa bumi terjadi di tenggara Kaimana Papua Barat.
#Gempa Mag:4.4, 24-Mar-2024 04:20:16WIB, Lok:4.17LS, 134.47BT (114 km Tenggara KAIMANA-PAPUABRT), Kedlmn:10 Km #BMKG
Disclaimer:Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data
Gempa besar juga mengguncang Keerom Papua, berikut info BMKG, Minggu (24/3/2024) 03:22:01WIB.
Baca juga: Gempa Berkekuatan 7.5 Magnitudo Terjadi di Keerom, Dirasakan Warga Jayapura dan Nabire Papua
Info gempa di Keerom Papua berkekuatan 7.5 Magnitudo dan berpusat di Papua Nugini.
Update gempa bumi terkini hari ini diinformasikan melalui laman X @infobmkg.
Awalnya BMKG melaporkan, gempa berkekuatan 7.5 terjadi hari ini tanggal 24 Maret 2024 pada pukul 03:22:01 WIB.
Lokasi gempa berada di 3.97 Lintang Selatan, 143.64 Bujur Timur dan 327 km Tenggara KEEROM-PAPUA.
Gempa berada di kedalaman 81 Km
Update Skala 6,8
Gempa di Papua
Sebanyak 2.500 Warga Jayapura Mengungsi Akibat Gempa, BNPB Berikan Bantuan Sebesar Rp 1 Miliar |
---|
Update Gempa di Jayapura: Imbauan Plh Gubernur hingga Pengungsian di Numbay Belum Dialiri Listrik |
---|
Update Gempa Jayapura: Ribuan Warga Mengungsi dan 400 Polisi Diterjunkan untuk Patroli Keamanan |
---|
Pasien Tiga Rumah Sakit di Kota Jayapura Dirawat Intensif di Luar RuanganĀ |
---|
Kabar Terbaru Gempa di Jayapura, Kemensos akan Beri Santunan ke Keluarga Korban Meninggal |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.