Jumat, 3 Oktober 2025

Kasus Korupsi

KPK Tahan Liem Sin Tiong, Penyuap Eks Bupati Buru Selatan Tagop Sudarsono

Liem Sin Tiong merupakan salah satu penyuap mantan Bupati Buru Selatan Tagop Sudarsono Soulisa (TSS).

Editor: Erik S
Tribunnews.com/Ilham Rian Pratama
KPK menetapkan Liem Sin Tiong tersangka penyuap eks Bupati Buru Selatan Tagop Sudarsono Soulisa. 

"Sebagai bukti permulaan sejauh ini uang yang diberikan sejumlah sekitar Rp400 juta," kata Asep.

Liem Sin Tiong disangkakan melanggar Pasal 5 ayat (1) huruf a atau Pasal 22 Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2001 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi Jo Pasal 55 ayat (1) ke 1 KUHP.

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved