Mobil Terpental dan Robohkan Tembok Rumah Warga Usai Tertabrak KA Batara Kresna
Mobil Honda Jazz Nopol AD 8514 EK tertabrak Kereta Api (KA) Batara Kresna jurusan Stasiun Purwosari - Stasiun Wonogiri.
Editor:
Dewi Agustina
Tribunsolo.com/Agil Tri
Kasatlantas Polres Sukoharjo, AKP Zamroni, saat melihat mobil jazz yang rusak parah di dusun Dua Belasan RT: 01/ RW: 03, Jombor, Sukoharjo, Selasa (2/7/2019). TribunSolo.com/Agil Tri
Menurut Kasatlantas Polres Sukoharjo, AKP Zamroni, pengemudi mobil dibawa ke Rumah Sakit Nirmala Suri, dan hanya mengalami luka ringan.
"Pengemudi mobil tidak apa-apa, hanya mengalami luka ringan dan shock saja," katanya.
Kasusnya saat ini masih ditangani Satlantas Polres Sukoharjo.
Artikel ini telah tayang di Tribunsolo.com dengan judul Honda Jazz Tertabrak KA Batara Kresna di Jombor Sukoharjo, Mobil Terpental dan Robohkan Tembok Rumah