Sabtu, 4 Oktober 2025

Orang Gila Mengamuk Bawa Parang Bacok 3 Warga, Seorang Anak Tewas Mengenaskan

Pelaku yang disebut-sebut bernama Martin ini juga membacok tiga warga setempat, satu diantaranya meninggal dunia

Editor: Hendra Gunawan
Ist
Ilustrasi 

Kemudian pindah ke Desa Mersak, Kecamatan Kluet Tengah semenjak bulan Agustus 2017 karena mengalami gangguan jiwa (sakit jiwa).

Desa Mersak merupakan tempat tinggal orang tua pelaku.

Kapolres Aceh Selatan, AKBP Dedi Sadsono ST, yang dikonfirmasi Serambinews.com melalui Kasat Reskrim Polres Aceh Selatan, Iptu M Isral SIK membenarkan adanya kejadian tersebut.

"Sekarang sudah diamankan di Polsek dan akan dibawa ke Polres," demikian penjelasan Iptu M Isral SIK menjawab konfirmasi Serambi via WhatsApp, Sabtu malam.(*)

Artikel ini telah tayang di serambinews.com dengan judul Pria Gangguan Jiwa Tebas 3 Warga, Seorang Bocah Terbelah Kepala di Aceh Selatan, Diawali Pembakaran

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved