Kawanan Pencuri Berpakaian Ala Ninja Didor Petugas
Iyan als Aan (24), Chandra (23) dan Teguh (18) dibekuk di kawasan Kelurahan 5 Ulu Kecamatan SU I Palembang, Selasa (12/7/2016) malam.
Penulis:
Welly Hadinata
Editor:
Eko Sutriyanto
Sriwijaya Post/Welly Hadinata
Empat kawanan pelaku spesialis pembobol sekolah, tiga diantaranya keok ditembak petugas dan kini di Mapolresta Palembang Jalan Gub H Bastari Jakabaring Palembang, Rabu (13/7/2016) malam.
Para tersangka berhasil diidenfikasi dengan adanya rekaman CCTV di lokasi.
"Dari tangan tersangka diaamankan sejumlah barang bukti yang digunakan dalam aksinya. Seperti sajam celurit, pahat dan linggis, serta dua kendaraan sepeda motor yang digunakan dalam aksinya. Hasil penyidikan sementara, kawanan ini lebih dari dua kali melakukan pencurian dan masih dalam pengembangan petugas penyidik," ujarnya.