Aktor Sandy Permana Tewas di Cibarusah
Hilang saat Kasus Pembunuhan Sandy Permana, Istri Nanang Gimbal Ngaku Dijemput Polisi
Istri Nanang Gimbal mengaku dijemput aparat penegak hukum dan diamankan selama empat hari untuk dimintai keterangan oleh pihak kepolisian.
Penulis:
Galuh Widya Wardani
Editor:
Facundo Chrysnha Pradipha
Kolase Tribunnews.com
Kolase foto Istri Sandy Permana, Ade Andriani dan potret keluarga Nanang Gimbal, Yulianti saat berkunjung ke rumah Sandy - Istri mendiang Sandy Permana tidak bisa menerima permintaan maaf dari keluarga tersangka Nanang Gimbal, ingin "nyawa dibayar nyawa".
Bahkan, Ade sempat mengungkapkan bahwa pelaku mendapatkan hukuman yang setimpal.
Ade mengatakan seharusnya nyawa dibayar nyawa.
Pasalnya akibat perbuatan Nanang Gimbal ini, ketiga anaknya harus kehilangan sosok ayah.
"Biar dia juga merasakan kehilangan. Sama-sama punya tiga anak, tapi anak saya masih kecil-kecil."
"Hukumannya saya maunya nyawa dibayar nyawa, karena dia sudah mengambil ayah dari anak-anak saya," kata Ade, Senin(13/1/2025).
(Tribunnews.com/Galuh Widya Wardani/Hasanudin Aco/M Alivio Mubarak Junior)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.