Profil dan Sosok
Brigjen Pol. Dr. Pasma Royce, S.I.K., M.H.
Brigjen Pol Pasma Royce adalah alumni Akpol 1996 yang kini menjabat sebagai Wakapolda Jawa Timur (Jatim).
Tak lama setelah itu, alumni Akpol 1996 ini ditunjuk menjadi Kapolrestabes Surabaya.
Pada 2024, Brigjen Pasma Royce kemudian dipercaya untuk mengisi kursi jabatan sebagai Wakapolda Jatim.
Selama bertugas di Polri, Pasma Royce telah berhasil mengusut berbagai kasus kriminal yang menyorot perhatian publik.
Salah satunya yakni pada Oktober 2023, Pasma Royce yang masih menjabat sebagai Kapolrestabes Surabaya berhasil mengungkap kasus anak anggota DPR RI Gregorius Ronald Tannur menganiaya pacarnya, Dini Sera Afrianti, hingga tewas.
(Tribunnews.com/Rakli)
Sumber: TribunSolo.com
Brigjen Pol Pasma Royce
Brigjen Pasma Royce
Pasma Royce
Wakapolda Jawa Timur
Polri
Profil Pasma Royce
Profil dan Sosok
Sosok Ahmad Erani Yustika, Sekjen Kementerian ESDM yang Baru Pengganti Dadan Kusdiana |
---|
Profil H Arlan, Wali Kota Prabumulih Disorot Butut Kepsek Dicopot, Pernah Viral Pamer 4 Istri |
---|
Sosok 3 Wamen yang Ditunjuk Jadi Komisaris Telkom: Angga Raka, Ossy, dan Silmy |
---|
Sosok Isbandi Ardiwinata Mahmud, Dirut PT SBM yang Jadi Tersangka Dugaan Korupsi untuk Bayar Utang |
---|
Sosok Letjen Purnawirawan Djamari Chaniago, yang Kabarnya Dilantik Prabowo, Rabu 17 September 2025 |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.