Sabtu, 4 Oktober 2025

Bantu Korban Kebakaran manggarai, MUI DKI dan Le Minerale Salurkan Galon Air Mineral

Majelis Ulama Indonesia (MUI) DKI Jakarta menggandeng Le Minerale untuk memberikan bantuan sebanyak 2.600 galon air Le Minerale untuk korban kebakaran

istimewa
Pemberian galon Le Minerale di area relokasi warga Rumah Susun (Rusun) Pasar Rumput, Setiabudi, Jakarta Selatan pada Jumat (23/8/2024). (Istimewa). 

Kerjasama bantuan kemanusiaan ini merupakan bukti nyata kontribusi positif bagi masyarakat yang diharapkan dapat memberikan banyak manfaat.

Yuna Eka Kristina, Head of Public Relations and Digital Le Minerale, mengungkapkan,“Bantuan ini merupakan bukti kepedulian dan solidaritas dari Le Minerale. Kami sebagai produk asli milik Indonesia ingin selalu ada bagi masyarakat Indonesia untuk kebaikan Indonesia. Bantuan kemanusiaan ini semoga dapat memberikan manfaat, meringankan beban di masa sulit ini dan harapan baru bagi mereka.”

Baca juga: Masjid Istiqlal Menggandeng Le Minerale Guna Mendukung Kemajuan Produk Asli Milik Indonesia

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved