Sabtu, 4 Oktober 2025

Gibran Mundur dari Wali Kota Solo

5 Pernyataan Gibran setelah Mundur dari Wali Kota Solo, Titip Pesan ke Teguh hingga Pamit

Gibran Rakabuming Raka menitipkan sejumlah proyek ke Wakil Wali Kota Solo Teguh Prakosa, seperti proyek Pasar Jongke, Selasa (16/7/2024).

TribunSolo.com / Ahmad Syarifudin
Gibran Rakabuming Raka saat mengosongkan ruangan kantornya di Balai Kota Solo, Selasa (16/7/2024). Gibran Rakabuming Raka menitipkan sejumlah proyek ke Wakil Wali Kota Solo Teguh Prakosa, seperti proyek Pasar Jongke, Selasa (16/7/2024). 

"Iya (wawancara), menyerahkan surat ini dulu, biar diterima dulu," kata Gibran sembari berjalan menuju ruangan Ketua DPRD Solo.

Gibran dan Teguh pun diterima oleh Ketua DPRD Surakarta Budi Prasetyo, Wakil Ketua DPRD Surakarta Taufiqurrahman, Wakil Ketua DPRD Surakarta Sugeng Riyanto, dan Wakil Ketua DPRD Surakarta Ahmad Sapari.

Sebagian artikel ini telah tayang di TribunSolo.com dengan judul Gibran Mengundurkan Diri dari Wali Kota Solo, Titipkan Pasar Jongke dan Balekambang Jateng ke Teguh

(Tribunnews.com/Suci Bangun DS, Milani, TribunSolo.com/Ahmad Syarifudin)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved