Kamis, 2 Oktober 2025

PBNU Tak Lihat Ungkapan 'Suara Azan Terlalu Keras' Sebagai Ekspresi Kebencian atau Sikap Permusuhan

Mengatakan suara adzan terlalu keras menurut pendapat saya bukan penistaan agama,

Editor: Johnson Simanjuntak
Tribunnews.com/Rina Ayu
Ketua PBNU Robikin Emhas di Jakarta Pusat, Kamis (8/2/2018). 

Menanggapi putusan tersebut, Jaksa Penuntut Umum Kejari Tanjung Balai Anggia Kesuma menyatakan pikir-pikir sementera Penasihat Hukum Meiliana, Rantau Sibarani ajukan banding.

"Kami akan ajukan banding Yang Mulia," sebut Rantau Sibarani.

Adapun puluhan ormas yang hadir di lokasi sidang tampak kecewa dengan keputusan Majelis Hakim Pengadilan Negeri Medan.

Sejak awal, kasus penistaan agama yang dilakukan Meiliana menyita selalu menjadi sorotan sejak terjadi di Tanjungbalai pada 29 Juli 2016 silam. Akibat perbuatannya, sejumlah kelenteng dan vihara menjadi objek kemarahan pemuda Tanjungbalai saat itu. Selain itu, lambannya ia diadili dan hukuman yang dinilai rendah lagi-lagi menjadi perhatian ormas-ormas Islam.

Diketahui sebelumnya, saat diungkap dipersidangan bahwa Meiliana kala itu meminta Kak Uo untuk menyampaikan kepada BKM Masjid Al Maksum Tanjungbalai agar mengecilkan volume azan. Saat itu Meiliana merasa terganggu akibat pengeras suara azan yang berjarak 7 meter dari rumahnya Saban hari dinyalakan.(*)

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved