Jokowi Puji Perkembangan Pendidikan Tinggi Islam yang Telah Maju dan Modern
Menurut Jokowi, Unisma memiliki aura kebesaran islam nusantara serta pendidikan tinggi islam yang maju dan modern.
Penulis:
Seno Tri Sulistiyono
Editor:
Hasanudin Aco
Biro Pers Setpres/Edi
Presiden Joko Widodo memberikan arahannya dalam rapat kerja pemerintah mengenai percepatan pelaksanaan berusaha di daerah pada Rabu (28/3/2018), di Jakarta International Expo Kemayoran, Jakarta.
Pada penutupan acara, Presiden Jokowi bersama Rektor Unisma dan Gubernur Jatim Soekarwo meresmikan Gedung Hall & Auditorium Asy'ari dan Gedung Pusat Umar bin Khottob sebagai rangkaian Dies Natalis ke-37 Unisma.
Acara ini juga dihadiri Direktur Jenderal Sumber Daya Iptek dan Dikti Kemenristekdikti Ali Ghufron Mukti, Koordinator Kopertis Wilayah VII Suprapto, Koordinator Kopertis Wilayah IV Uman Suherman, Gubernur Jawa Timur Soekarwo, Walikota Malang Mochamad Anton dan civitas akamedika Unisma.